Macam macam Database Beserta Penjelasannya Lengkap

Macam macam Database Beserta Penjelasannya Lengkap – Pada kesempatan ini akan membahas mengenai Macam Macam Database. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskam berbagai macam macam database beserta penjelasannya secara lengkap. Untuk lebih jelasnya simak artikel kami mengenai macam macam database berikut ini.

Macam macam Database Beserta Penjelasannya Lengkap

Data base atau basis data merupakan sekumpulan data yang terorganisir dalam bentuk table, skema, lporan, squery, view dan objek lainnya. Data Base Manajement Sistem (DBMS) merupakan perangkat lunak computer yang berinteraksi dengan pengguna, basis data dan aplikasi lain untuk mengambil dan menganalisis data. DBMS memungkinkan pembuatan, definisi, update, query dan administrasi basis data.

Macam macam Database

Macam macam Database Beserta Penjelasannya Lengkap

Basis data atau database adalah sekumpulan data yang terorganisir dalam bentuk skema, tabel, query, laporan, view, dan objek lainnya. Sistem manajemen basis data (DBMS) adalah perangkat lunak komputer yang berinteraksi dengan Pengguna, aplikasi lain, dan basis data untuk mengambil dan menganalisis data. DBMS memungkinkan definisi, pembuatan, query, update, dan administrasi basis data.

Operational Database ( Basis Data Operasional )

Sisten manajemen basis data operasional atau Online Transaction Processing, dipakai untuk mengelola data dinamis secara real time. Jenis basis data ini dapat memungkinkan pengguna untuk melakukan lebih dari sekedar melihat data yang dirsipkan.

Database operasional dapat memungkinkan pengguna memodifikasi data baik mengubah, menambah atau menghapus data dengan melakukannya secara real time.

XML

XML (Extensible Markup Language) merupakan bahasa mark up yang mana seperangkat aturan dalam mengkodekan dokumen dalam format yang bisa dibaca manusia serta bisa dibaca oleh mesin. Dlam hal ini XML menekankan generalisasi yang membuat menghasilkan format data tekstual dan bisa dipakai untuk representasi struktur basis data.

Termasuk sinkronisasi data secara real time, cocok juga dipki dalam menangani basis data pada web browser dan web server. XML dinilai banyak memiliki kemiripan dengan JSON terutama dari segi struktur.

JSON

JavaScript Object Notation atau disingkat JSON adalah format file yang memakai teks untuk mengirimkan data. JSON sangat umum dipakai sebagai komunikasi (pertukaran data) pada web browser dan web server yang mana dapat memungkinkan sinkronisasi data bisa dilakukan secara real time.

JSON berasa dari JavaScript, walaupun JSON sering dianggap sebagai pengembangan dari XML dengan gaya bahasa AJAX. Namun pada saat ini sudah dikembangkan menjadi bahasa format data yang independent, file JSON memakai ekstensi tersendiri tau khusus ykni *.json.

Relational Database (Basis Data Relasional)

Basis data relasional atau relational database adalah salah satu basis data yang organisasinya didasarkan pada model data relasional. Berbagai system perangkat lunak yang dipakai dalam memelihara basis relasional dikenal sebagai system managemen basis data relsional (Relational Database Management System atau RDBMS). Hampir keseluruhan system basis data relasional memakai SQL sebagai bahasa untuk query dan pemeliharaan basis data.

MySQL

MySQK merupakan salah satu system manajemen basis data relasional. Dimana MySQL merupakan komponen utama perangkat lunak aplikasi LAMP. LAMP merupakan akronim untuk Linix, Apache, MySQL, Perl/PHP/Python. Aplikasi yang memakai database MySQL seperti MODx, TYPO3, WordPress, Joomla, MyBB, phpBB dan Drupal. MySQL juga dipakai pada berbagai situs berskala besar temasuk Google Twitter, Facebook, YouTube dan Flickr.

PostgreSQL

PostgreSQL atau postgres adalah system pengelolaan basis data relasional. Memiliki fungsi untuk menyimpan data dengan aman dan mengembalikan data itu sebagai respon atas permintaan dari aplikasi perangkat lunak lainnya.

Hal demikian bisa menangani beban kerja mulai dari aplikasi mesin tunggal kecil sampai aplikasi internet yang besar dengan banyak penggun bersamaan. Pada macOS Server, PostgreSQL merupakan basis data defult. PostrgreSQL juga tersedia untuk Microsoft Windows dan Linux.

MariaDB

MariaCB dikembangkan dari system manajemen basis data ralsional MySQL. Pengembangannya dipimpin oleh beberap pengembangan asli MySQL yang bercabang. Sebab kekhawatiran atas akusisi oleh Oracle Corporation. MariaDB bertujuan dapat mempertahankan kompatibilitas yang tinggi dengan MySQL dan sesuai dengan API MySQL serta perintahnya.

System ini tergolong mesin penyimpanan XtraDB untuk mengganti InnoDB dan mesin penyimpanan baru bernama Aria. Dimana bertujuan menjadi mesin transaksional dan non transaksional bahkan mesin itu akan disertakan dalam versi MySQL kedepannya.

MongoDB

MongoDB adalah salah satu perangkat lunak basis data berorientasi dokumen cross platform dan open source. Digolongkan sebagai program basis data NoSQL, MongoDB memakai dokumen yang mirip dengan skema JSON. Dalam hal ini MongoDB dikembangkan oleh MongoDB Inc.

Oracle Database

Oracle database merupakan system manajemen basis data relasional yang diproduksi dipasaran oleh Oracle Corporation.

Penggunaan basis data Oracle ini mengacu pada struktur memori server side sebagai System Global Area atau SGA. Dimana SGA umumnya menyimpan informasi cache semisal perintah SQL, buffer data dam informasi pengguna. Selain penyimpanan, basis data ini terdiri dari redo log online atau log saja, yang menyimpan riwayat transaksional.

Oracle Database (biasanya disebut sebagai Oracle RDBMS atau hanya sebagai Oracle saja) adalah sistem manajemen basis data relasional yang diproduksi dan dipasarkan oleh Oracle Corporation.

SAP HANA

SAP HANA adalah salah satu system pengelolaan basis data relasional, berorientasi pada kolom dan pada hubungan antar table. Dimana dikembangkan dan dipasarkan oleh SAP SE. fungsinya sebagai database sever yaitu menyimpan dan mengambil data sesuai dengan permintaan aplikasi.

Selain itu juga, SAP HANA melakukan analisis lanjutan (analisi prediktif, analisis teks, pemrosesan data spasial, analisis streaming, pencarian teks, dan pemrosesan data grafik) dan mencangkup kemampuan ETL serta server aplikasi.

IBM Db2

IBM Db2 adalah salah satu produk database server yang dikembangkan oleh IBM. Dimana IBM Db2 mendukung model relasional, namun dalam beberapa tahun terakhir IBM Db2 telah diperluas untuk mendukung fitur relasional dan struktur non-relasional seperti JSON dan XML.

Secara historis IBM Db2 tidak seperti vendor database lainnya, IBM menghasilkan platform khusus untuk produk DB2 pada masing-masing sistem operasi utamanya. Namun, pada 1990-an, IBM mulai menghasilkan produk DB2 yang umum, dirancang dengan basis kode umum untuk berjalan di berbagai platform (tidak harus produk IBM).

MemSQL

MemSQL merupakan sistem manajemen basis data SQL terdistribusi dan in-memory. Dimana MemSQL juga termasuk sistem manajemen basis data relasional (RDBMS). MemSQL mengkompilasi Structured Query Language (SQL) ke dalam kode mesin melalui proses pembuatan kode yang disebut “code generation“.

Demikian penjelasan mengenai Macam macam Database Beserta Penjelasannya Lengkap, semoga dapat bermanfaat dan menambah wawasan Anda.